Page 37 - mediajaya-ed-1-2016
P. 37

37                                                                                   INFO ANDA

















                                  “Pemberian microchip ini

                                          akan mampu
                                meminimalisir aksi pencuri-
                                 an hewan peliharaan baik
                                 anjing mapun kucing yang

                                  belakangan jadi sorotan.
                                   Selain diperdagangkan,
                                  anjing juga marak untuk
                                           konsumsi,”



                               Daud Hidayat, komunitas Animal
                                            Defenders






                                                              Mulai Berlaku Tahun Ini


          harganya jutaan rupiah juga jadi incaran pencuri.      Aturan microchip untuk hewan peliharaan ditargetkan
            "Dengan microchip akan lebih mudah mengidentifika-  dapat segera diimplementasikan tahun ini juga. Saat ini
          si pemilik hewan peliharaan sehingga pada kasus pen-  tidak hanya persoalan aturan yang tengah dirumuskan,
          curian hewan akan membantu untuk mempercepat pros-  tapi juga teknis pelaksanaannya. Terutama menyangkut
          es pencariannya,” kata Lia.                         keberadaan anjing maupun kucing liar serta hewan-he-
            Pemasangan  microchip  sendiri  menurut  Lia  juga   wan yang dirawat dalam shelter.
          menjadi salah satu standar internasional yang bayak di-  “Misalnya microchip akan menjadi syarat saat adop-
          aplikasikan  di  luar  negeri  untuk  memantau  hewan-he-  si anjing atau kucing, atau seperti apa, ini yang sedang
          wan  peliharaan. Terutama  di  negara-negara  maju.  Se-  kami bahas,” kata Sri Hartati.
          lain itu, penggunaan microchip pada hewan peliharaan   Namun, saat ini kampanye microchip terus digiatkan
          juga  akan  membantu  pemerintah  dalam  mendata  dan   untuk membangun kesadaran bagi para pemilik hewan
          memantau hewan peliharaan yang ada di kota Jakarta.   peliharaan. Termasuk sosialisasi ke klinik-klinik keseha-
            “Datanya akan jauh lebih mudah didapat,” paparnya.   tan hewan dan pet shop.
          Lia sendiri sudah memasang microchip pada seluruh he-  “Soalnya tidak akan ada subsidi untuk pemasangan
          wan-hewan peliharaannya.                            microchip. Jadi kami mencoba merumuskan aturan se-
            Pemasangan microchip sendiri sangat mudah. Di Ja-  baik  mungkin  agar  tidak  memberatkan  pemilik  hewan
          karta cukup bayak klinik-klinik hewan maupun pet shop   maupun masyarakat yang akan memelihara kucing atau
          yang  melayani  jasa  pemasangan  microchip.  Harganya   anjing,” tambah Sri.
          Mulai Rp90 ribuan hingga Rp300 ribuan. Pemasangan      Direncanakan draft aturan dapat rampung pertenga-
          dilakukan di bagian leher hewan oleh tenaga profesional   han 2016. Sehingga target Pergub aturan terkait micro-
          seperti dokter hewan.                               chip untuk hewan peliharaan dapat dilaksanakan tahun
                                                              ini juga.    NIS



                                                                                    Media Jaya | Nomor 01 Tahun 2016
   32   33   34   35   36   37   38   39   40   41   42