Page 30 - JaKita Edisi 03 Tahun 2021
P. 30
30 FOTO ESAI
Gerai UMKM
Untuk Difabel
Penyandang disabilitas kini patut
berbangga hati. Pasalnya, Pemprov DKI
Jakarta membantu dan memfasilitasi
mereka untuk berusaha dengan
membangun gerai UMKM di kawasan
Terowongan Kendal, Jakarta Pusat.
Foto / Safran H.
EDISI 3 TAHUN 2021
Sarana Informasi Pemerintah Provinsi DKI Jakarta