Page 61 - MJ EDISI 3 2019
P. 61
TERAS JAKARTA
“Tetapi jika cuaca mendukung ya. Jika hadirkan transportasi nyaman, murah,
tidak, bisa jadi lebih lama dan bahkan ti- dan aman bagi warga di Kepulauan Seri-
dak bisa berangkat dari daratan Jakar- bu, Pemprov DKI melalui PT Trans 1.000
ta,” ujar dia belum lama ini. Jakarta Transindo segera mengopera-
Disebutkannya, calon penumpang sikan Kapal Motor Penumpang (KMP) “Jadi nanti tiket akan
yang ingin menggunakan kapal terse- pertengahan tahun ini. PT Trans 1.000 dibedakan. Penumpang
but akan dikenakan tarif sebesar Rp72 Jakarta Transindo adalah Badan Usa- biasa itu tiketnya warna
putih dan penumpang
ribu yang terdiri dari biaya peron sebe- ha Milik Daerah (BUMD) yang khusus ber-KTP Kepulauan Seribu
sar Rp70 ribu dan asuransi Rp2.000. Se- melakukan pengelolaan sarana trans- akan berwarna merah,”
lain ke Sebira, ada rute lain yang juga di- portasi laut di Kepulauan Seribu.
layani dari Muara Angke, yaitu ke Pulau Menurut Direktur Utama PT Trans Direktur Utama PT Trans
Untung Jawa, Pulau Pramuka, Pulau Tid- 1000 Jakarta Transindo Nana Suryana, 1000 Jakarta Transindo
ung, Pulau Lancang, Pulau Payung, dan upaya menghadirkan transportasi yang Nana Suryana
Pulau Kelapa. nyaman dan modern, memang men-
Pelabuhan Kali Adem Muara An- jadi perhatian dari Pemprov DKI sejak
gke pun menjadi tambah ramai dengan lama. Untuk itu, pihaknya menyiapkan
penambahan rute baru ini, Menurut Ke- KMP yang modern dan nyaman bagi
pala Pelabuhan Andi Irham, kapal De- warga DKI dan wisatawan. Kapal terse-
wandra melakukan pelayaran pulang but direncanakan sudah bisa beroperasi
pergi ke Pulau Sebira sepekan sekali. pada Mei atau Juni mendatang.
Dari Muara Angke, kapal akan berang- Ia menambahkan sebagai sarana
kat pada Sabtu dan kembali dari Sebira transportasi baru yang lebih nyaman
pada Minggu pagi. dan modern, Trans 1.000 tidak hanya
dijanjikan akan menjadi transportasi ka-
Murah dan Nyaman pal yang nyaman, namun juga murah
bagi warga yang memiliki KTP Kabupat-
Sementara itu sebagai upaya meng- en Kepulauan Seribu. Untuk pemegang
identitas tersebut, tarif kapal dijamin
lebih murah dibandingkan dengan pen-
umpang biasa yang tidak memiliki KTP
Kepulauan Seribu.
Kepada wartawan, Nana Suryana
menjanjikan tiket akan dijual Rp76 ribu
bagi penumpang wisatawan ataupun
warga non KTP Kepulauan Seribu. Se-
mentara, untuk penumpang yang me-
miliki KTP Kepulauan Seribu, tiket dibe-
bankan seharga Rp25 ribu per orang.
Perbedaan tersebut, kata Nana, bukan
saja meringankan beban warga lokal,
tapi juga semakin memudahkan war-
ga yang ingin bepergian ke dan dari
daratan Jakarta. “Jadi nanti tiket akan
dibedakan. Penumpang biasa itu tiket-
nya warna putih dan penumpang ber-
KTP Kepulauan Seribu akan berwarna
merah,” jelas dia.
sam
Infografis/Arief Setiadi
Media Jaya Edisi 3 2019 61