Page 44 - Mediajaya Edisi 12 Tahun 2020
P. 44
TIPS!
TIPS
Berlibur Aman di
Tengah Pandemi
Desember identik sebagai waktunya untuk liburan. Tapi karena masih dalam masa
pandemi, Anda harus lebih ekstra dalam mempersiapkan perjalanan liburan. Apalagi
jika menggunakan transportasi publik. Ada baiknya memperhatikan hal-hal berikut:
44 44 Tepat waktu Barang secukupnya Siapkan tiket
Baik menggunakan pesawat, Pertimbangkan untuk mem- Sebelum berangkat, siapkan
kereta, ataupun bus, sebai- bawa barang bawaan secuk- tiket keberangkatan dan kep-
knya Anda datang tepat waktu upnya saja. Dengan demikian, ulangan dengan seksama.
atau beberapa jam sebelum- kelancaran diharapkan akan Jika memungkinkan, gunakan
nya. Cara tersebut akan mem- selalu menyertai perjalanan opsi pembelian tiket melalui
beri kesempatan Anda untuk Anda. sistem daring. Cara ini akan
menyiapkan sedetail mungkin, memudahkan Anda tanpa ha-
tanpa harus terburu-buru. rus datang lokasi pembelian
tiket secara langsung.
Hindari kerumunan Dokumen tes COVID-19
Nah, ini juga tips yang ber- Walau Terminal Bis banyak
manfaat di tengah pandemi yang tidak memberlakukan
sekarang. Usahakan untuk se- dokumen ini, namun ada se-
lalu menghindari kerumunan jumlah perusahaan otobus
orang saat berada di Banda- (PO) yang memberlakukan-
ra, Stasiun Kereta Api, atau- nya. Sementara, Bandara dan
pun Terminal Bis. Stasiun Kereta Api sudah wa-
jib memberlakukan kewajiban
dokumen ini. sam
Infografis/Tommy.K.R