Page 35 - Mediajaya Edisi 12 Tahun 2020
P. 35
MEDIA JAYA EDISI | 12 2020
Stasiun Senayan Stasiun Bendungan Hilir Stasiun Setiabudi
Lokasi Senayan menjadi Jika Anda sudah sampai Di Stasiun Setiabudi ter-
lokasi favorit wisatawan. Stasiun Bendungan Hilir. dapat pelbagai lokasi yang
Anda bisa mengunjungi Ada beberapa lokasi men- layak dikunjungi seper-
Stadion Gelora Bung Kar- arik di dekat stasiun itu sep- ti Taman Dukuh Atas. Anda 35
no untuk berolahraga atau erti Plaza Semanggi, dan bisa menikmati keindah-
menikmati indahnya ban- kuliner di Bendungan Hil- an di taman tersebut. Bah-
gunan olahraga tersebut. ir. Jika Anda ingin mencari kan, taman ini memiliki are-
Ada beberapa pusat perbe- gawai terbaru, ITC Ambas- na bermain skate. Selain itu,
lanjaan dan tempat “hang sador bisa menjadi loka- lokasi ini juga cocok untuk
out” yang berada di dekat si menarik untuk dikunjun- foto yang Instagramable.
Stasiun Senayan, seperti FX gi. Ada beberapa mal juga
Plaza, Ratu Plaza, Senayan disana seperti Citywalk Pla-
City dan Plaza Senayan. za dan Plaza Kuningan.
Stasiun Blok M
Blok M merupakan kawasan bisnis dan
perdagangan. Daerah ini memiliki pusat
perbelanjaan seperti Plaza Blok M, Blok M Mall,
Blok M Square dan Pasaraya. Anda juga dapat
mengunjungi salah satu lokasi hiburan yang
populer di Jakarta yakni, M Bloc. M Bloc
merupakan kawasan kuliner dan hiburan.
Sebelum wabah Corona, beberapa artis
nasional sempat menggelar konser
di lokasi itu seperti Afghan, Tulus, mendiang
Glenn Fredly dan Naif.
has