Page 20 - Mediajaya Edisi 12 Tahun 2020
P. 20

LAPORAN UTAMA









            Menyambung



            Asa Sesama



            Warga Kota






             Warga Jakarta sudah merasakan

             manisnya  kolaborasi yang digagas
             Pemprov DKI  Jakarta.




    20
















                                                                           uhamad Rahmadi tak pernah
                                                                           menyangka, tahun 2020 akan
                                                                   M ia lalui dengan begitu kelabu.
                                                                   Padahal, saat awal tahun ia begitu
                                                                   bersemangat,  hingga akhirnya COVID
                                                                   19 datang dan memporakporandakan
                                                                   harapannya. “Baru kerja tiga bulanan,
                                                                   saya diberhentikan,” kata Rahmadi
                                                                   kepada  Media Jaya beberapa waktu
                                                                   lalu. Rahmadi sendiri bekerja sebagai
                                                                   sopir pribadi.

                                                                   Bermodal motor dan gawai di tangan,
                                                                   Rahmadi bertaruh nasib sebagai driv-
                                                                   er ojek  online.   Ia   tidak punya    pili-
                                                                   han.Hanya  pekerjaan    itu    yang  bisa
                                                                   dilakukan untuk menafkahi keluarg-
   15   16   17   18   19   20   21   22   23   24   25