Page 55 - MJ Edisi 6 2018
P. 55
KOTA PINTAR
antara lain PD Dharma Jaya, PT Food harga dibanding sebelumnya serta jum-
Station Tjipinang Jaya, PD Pasar Jaya lah kenaikan atau penurunan tersebut.
dan Dinas KPKP DKI Jakarta,” jelas Dar- Fitur Belanja memungkinkan kita
jamuni. untuk membeli bahan makanan pokok
Keunggulan aplikasi ini seperti pros- seperti beras, ikan, daging, sayur, buah,
es rekonsiliasi dan verifikasi data tran- dan bumbu secara online. Info Pangan
saksi penjualan dapat dilakukan leb- Jakarta bermitra dengan PT Foodsta-
ih cepat. Begitu pula dengan informasi tion Tipinang Jaya, PT. Pasar Komoditi
tentang stok dan distribusi pangan se- Nasional, dan PD. Dharma Jaya sehing- Aplikasi ini akan memberikan informasi
hingga akan mempermudah pemantau- ga konsumen bisa membeli kebutuhan mengenai harga, stok, keamanan, ker-
an stok atau ketersediaan pangan di lo- mereka melalui aplikasi/website dari mi- awanan dan kegiatan subsidi pangan di
Jakarta.
kasi distribusi. tra-mitra tersebut.
Data yang disajikan di aplikasi ini
akurat karena bersumber langsung dari DPKP Online
PD Pasar Jaya. Data juga diupdate se-
cara berkala setiap pukul 10 Pagi agar Sebelumnya, DKPKP telah meny-
pembeli dan penjual mengetahui harga elenggarakan workshop binaan DK-
terkini. PKP Online. Produk Pertanian Perkota-
Dalam fitur Info Harga, terdapat har- an yang dijual seperti tanaman sayuran,
ga dari berbagai komoditas di pasar tanaman hias, tanaman buah, dan tana- Aplikasi ini, akan mengurangi adminis-
eceran dan pasar induk. Kita juga dapat man obat keluarga. trasi mengenai proses pencairan subsidi
mengetahui kenaikan atau penurunan Han pangan.
“Aplikasi itu akan digunakan oleh para stakeholders yang
terlibat dalam kegiatan distribusi pangan bersubsidi, antara
lain PD Dharma Jaya, PT Food Station Tjipinang Jaya, PD
Pasar Jaya dan Dinas KPKP DKI Jakarta,”
Aplikasi ini mempercepat proses pencai-
Darjamuni ran dana subsidi pangan kepada Badan
Kepala DKPKP DKI Jakarta Usaha Milik Daerah (BUMD) seperti PD
Dharma Jaya, PT Food Station Tjipinang
Jaya, PD Pasar Jaya
Infografis/Fandy Adam
BUMD seperti PT
Foto-foto Media Jaya/Safran. H nang Jaya menggunak-
Food Station Tjipi-
an SIPB untuk men-
gurangi administrasi
yang berkaitan dengan
proses pencairan sub-
sidi pangan sekaligus
mempercepat proses
pencairan dana sub-
sidi pangan ke Badan
Usaha Milik Daerah
(BUMD).
54 Media Jaya Edisi 6 2018 Media Jaya Edisi 6 2018 55