Page 9 - JaKita Edisi 04 Tahun 2021
P. 9
LAPORAN UTAMA 9
Anies Baswedan, saat memimpin High
Level Meeting Tim Penanganan Inflasi
Daerah (TPID) bersama jajaran Pemprov
DKI Jakarta dan Badan Usaha Milik Daerah
(BUMD) pangan memastikan, ketersediaan
stok bahan pangan dan stabilitas harga
pangan selama Ramadan dan Idul Fitri 2021
ini.
“Kita harus siapkan agar masyarakat
mendapatkan kepastian, khususnya
pasokan kebutuhan pokok berjalan lancar,
sehingga permintaan terjaga dan harga
stabil serta terjangkau,” ucap Anies.
Menurut Anies, penting untuk menjaga
stok pangan dan kestabilan harga
Pemprov DKI sehingga permintaan tetap terjaga,
Jakarta, bekerja
sama dengan bahkan meningkat. Pada akhirnya
Badan Usaha momentum tersebut dapat menggerakkan
Milik Daerah perekonomian Jakarta.
(BUMD) pangan
memastikan
ketersediaan Saat ini Pemprov DKI berkolaborasi
bahan pangan dengan BUMD pangan untuk memastikan
bagi warga keamanan stok pangan. Pemprov DKI juga
Jakarta selama menjalin kerja sama dengan TPID untuk
Ramadhan dan
Idul Fitri. menjaga stabilitas harga, sehingga inflasi
terkendali dan bisa berdampak baik pada
Foto perekonomian Jakarta.
Safran H. yen/sya/sam
Jakarta, Asnawi menyebut kalau
kebutuhan daging sapi pada periode April
dan Mei 2021 jumlahnya mencapai 12.258
ton. Jumlah itu termasuk kebutuhan untuk
Lebaran 2021.
Sementara itu, data Dinas KPKP DKI
Jakarta menunjukkan, konsumsi daging
ayam skala rumah tangga pada 2021
mengalami penurunan sekitar 1,1 persen
dari tahun lalu yang mencapai 98.255 ton.
Stok Aman
Meski permintaan pangan diprediksi tak
akan signifikan, Gubernur DKI Jakarta
EDISI 4 TAHUN 2021
Sarana Informasi Pemerintah Provinsi DKI Jakarta