Page 11 - mediajaya-ed-1-2016
P. 11
11
RPTRA Amir Hamzah yang terletak di
Kelurahan Pegangsaan, Menteng,
Jakarta Pusat, merupakan RPTRA ke-2
dari rencana 57 RPTRA yang akan
diresmikan oleh Pemprov DKI Jakarta
tahun ini.
bisa dilaporkan di RPTRA. Tidak Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama berharap RPTRA Amir Hamzah dapat menjadi tempat bertemunya seluruh lapisan
hanya itu, Dinas Pemuda dan Olah- masyarakat.
raga juga bisa berperan dengan
jadwal kegiatannya. Termasuk per-
pustakaan yang menjadi tanggung
jawab Dinas Arsip dan Perpusta-
kaan Daerah.
“Pembangunan RPTRA di pe-
rumahan sebanyak 150 lokasi juga
sedang diproses. Semua pemban-
gunan RPTRA tahun 2016 ini akan
menggunakan dana CSR dari peru-
sahaan,” ujar Dien lagi.
Selain itu, ia juga mengung-
kapkan sudah banyak keterlibatan
masyarakat dalam mengisi kegia-
tan di RPTRA, seperti mendongeng
yang dilakukan mahasiswa. “Jadi
mulai tumbuh peran masyarakat.
Itu yang memang diharapkan,” ujar
Dien. Penandatanganan prasasti peresmian RPTRA Amir Hamzah oleh Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama.
RPTRA Amir Hamzah, selain
memiliki arena bermain anak-anak,
juga punya ruang aula, perpusta-
kaan, ruang laktasi, ruang pengelo-
la, serta PKK Mart. Namun demikian
tidak semua RPTRA sama kondisin-
ya, karena adanya perbedaan luas
serta area lahan yang tersedia.
Dari tahap pertama yang sudah
berjalan, Dien mengatakan, RPTRA
yang diresmikan tahun lalu sudah
menikmati hasil cocok tanam dan
ternaknya. “RPTRA Kembangan itu
sudah beberapa kali panen lele. RP-
TRA yang lain juga sudah panen
kangkung, serta panen terong. Se-
mua RPTRA tahap pertama masih
tertata dengan baik,” ujarnya.
ALF
Gubernur Basuki berfoto bersama anak - anak saat peresmian RPTRA Amir Hamzah.
Media Jaya | Nomor 01 Tahun 2016