Page 21 - Mediajaya Edisi 2 Tahun 2020
P. 21

MEDIA JAYA EDISI | 02 2020













































                                                                                                                     21









              wa kantong belanja ramah lingkungan   rang sudah jadi kebiasaan saya untuk   ru akan merusak lingkungan. “Bagus
              untuk membawa barang yang dibelin-  selalu membawa kantong,” ungkap-  dengan adanya Pergub ini. Kami pun
              ya.  “Saya sudah bawah kantong be-  nya seraya tersenyum.         tak perlu repot lagi menyiapkan kan-
              lanjaan dari rumah. Karena belanjaan   Hal yang sama turut diutarakan   tong plastik. Pembeli bisa membawa
              saya banyak.  Saya ada dua kantong   oleh Gabi (38), pegawai swasta. Ia   kantong belanjaan sendiri,” katanya.
              belanjaan ini,” katanya yang sehari-  sadar bahwa kantong plastik seka-  Direktur Utama Perumda Pasar
              hari bekerja sebagai pegawai swasta.   li pakai atau kantong plastik akan   Jaya, Arief Nasrudin memahami perlu
                 Perempuan ini membawa kan-    membawa dampak negatif terhadap   adanya sosialisasi antara pelaku us-
              tong berbahan kain serta berwarna   lingkungan sekitar. Selain sulit teru-  aha dan pembeli dalam penggunaan
              hitam berlogo salah satu perusahaan   rai, sampah plastik juga akan men-  kantong belanja ramah lingkungan.
              swasta terkenal di Indonesia. Ia sudah   gakibatkan pencemaran tanah dan air.   Karena itu, pihaknya menggunak-
              menggunakan kantong belanjaan ra-  “Saya juga sudah sering membawa   an spanduk himbauan pembatasan
              mah lingkungan sejak beberapa bulan   tas jinjing ini. Jadi, tidak perlu repot   sampah plastik di seluruh pasar. Ia
              ini. Apalagi,  supermarket juga mu-  lagi memakai kantong plastik,” katan-  berharap masyarakat perlahan akan
              lai  menerapkan kantong  plastik  ber-  ya sambil bergegas keluar dari pasar   meninggalkan penggunaan kantong
              bayar. Selain tak  perlu repot mem-  tersebut.                    plastik sekali pakai. Pasalnya, Pergub
              bayar, ia juga ikut mengurangi sampah   Said (55), pedagang perabot rumah   itu akan berlaku pada Juli 2020.
              plastik di dunia. “Ya, saya mendukung   tangga, mendukung penuh Pem-  “Dalam pergub itu , pengelola
              Pemerintah Jakarta dalam mengu-  prov  DKI  Jakarta  dalam  penggunaan   pusat perbelanjaan dan pasar raky-
              rangi sampah plastik dengan memba-  kantong ramah lingkungan. Bagin-  at  mewajibkan seluruh pelaku usaha
              wa kantong belanjaan sendiri. Seka-  ya, penggunaan kantong plastik just-  untuk menggunakan kantong belanja
   16   17   18   19   20   21   22   23   24   25   26