Page 9 - JaKita Edisi 02Tahun 2022
P. 9
LAPORAN UTAMA 9 9
aliran sungai yang berkelok-kelok (meandering) Pemerintah Kota Tokyo di Jepang selama
atau pada titik pertemuan anak sungai dengan bertahun-tahun. Ibu Kota negeri Sakura tersebut
aliran sungai utama. juga tidak pernah bisa menghilangkan banjir
dan genangan saat hujan dengan curah tinggi
Dengan keberadaan 13 aliran sungai yang terjadi.
melintasi Kota Jakarta, membuat dataran banjir
yang tersebar di berbagai wilayah di Jakarta Sebagai gantinya, mereka fokus pada
menjadi cukup banyak. Apalagi, keberadaan ke- bagaimana agar warganya bisa tetap aman,
13 aliran sungai yang melintasi wilayah Jakarta nyaman, dan terlindungi dengan baik saat
juga menjadi akses bagi aliran air permukaan genangan dan atau banjir terjadi. Dengan
(direct runoff) yang bersumber dari curah hujan berbagai upaya, kota tersebut berjuang keras
di daerah hulu untuk masuk ke Jakarta. untuk menghindari korban jiwa dan material
akibat bencana alam tersebut.
Dari ke-13 aliran sungai yang melintasi Kota
Jakarta, Sungai Ciliwung menjadi sungai yang Dikutip dari berbagai sumber, Pemerintah
paling besar kontribusinya terhadap Jepang telah menyelesaikan proyek
potensi kejadian banjir di Jakarta. infrastruktur pengendali banjir
Luas Daerah Aliran Sungai (DAS) dengan membangun The
Ciliwung tercatat sekitar Metropolitan Area Outer
2
347 km , menjadi yang Underground Discharge
terpanjang dari sungai- Channel di Kawasan
sungai lainnya. Saitama. Proyek yang juga
disebut sebagai G-Cans
“Selain itu, aliran ini, merupakan saluran
Sungai Ciliwung di pembuangan bawah
Kota Jakarta melintasi tanah berukuran raksasa
banyak perkampungan, untuk menampung aliran
permukiman padat air yang meluap dari
penduduk dan permukiman sungai-sungai berukuran
kumuh. Aliran sungai ini juga kecil hingga menengah
menuju jantung kota Jakarta, seperti Naka, Kuramatsu, dan
sehingga jika meluap maka Oootoshifurutone.
dampaknya dapat melumpuhkan
segala aktivitas, mulai ekonomi, sosial, Keberadaan terowongan yang dirancang
dan pemerintahaan,” tulis Budi. dengan panjang 6,3 kilometer dan membentang
sepanjang 50 meter di bawah tanah di Kawasan
Belajar dari Jepang Metropolitan di Saitama ini, nyatanya mampu
melindungi kota Tokyo dari banjir. Dampaknya,
Menanggapi kodrat alam Jakarta yang memang wilayah Saitama timur berkembang, tak
merupakan daerah cekungan banjir, Pakar hanya industri lokal yang bertumbuh, kawasan
Hidrogeologi dari BRIN Rachmat Fajar ini juga berhasil menarik beberapa pusat
Lubis menilai, saat ini Pemprov DKI Jakarta untuk distribusi e-commerce serta pusat perbelanjaan
lebih fokus pada adaptasi dan mitigasi banjir. baru.
Tujuannya, untuk meminimalisir timbulnya
korban jiwa dan material saat bencana terjadi. Masih menurut Rachmat, pembangunan
infrastruktur seperti yang dilakukan Jepang
Rachmat menuturkan, adaptasi dan mitigasi memang terbukti mamu mengurangi
merupakan hal fundamental yang perlu keterpaparan sekaligus meningkatkan kapasitas
dilakukan dalam menghadapi persoalan lingkungan dalam menghadapi banjir. Namun,
banjir di Jakarta dan sekitarnya. Cara tersebut, ia mengingatkan, pentingnya peningkatan
imbuhnya, setidaknya telah diterapkan oleh pemahaman masyarakat. Di Jakarta misalnya,
EDISI 01
EDISI 01 TAHUN 2022TAHUN 2022
Sarana I Sarana Informasi Pemerintah Provinsi DKI Jakartanformasi Pemerintah Provinsi DKI Jakarta