Page 8 - Mediajaya Edisi 12 Tahun 2020
P. 8
LAPORAN UTAMA kolaborator atau penyedia platform dan
peran masyarakat sebagai co-creators
atau pencipta sekaligus pelaksana ide.
Bahkan, Jakarta juga telah mengusung
Jakarta:Kota Kolaborasi sebagai city brand-
ing. Terbaru, Pemprov DKI Jakarta juga
menyelenggarakan Jakarta Development
Collaboration Network (JDCN) Forum 2020.
Yakni sebuah perhelatan yang diinisia-
si Pemprov DKI Jakarta untuk merangkum
dan mewadahi kolaborasi warganya.
Fokus Kolaborasi
Pengamat perkotaan Nirwono Joga, men-
gatakan, meski belum sepenuhnya berha-
sil, pendekatan kolaborasi dalam mem-
bangun dan menyelesaikan berbagai
persoalan di Jakarta, memang sebuah
keniscayaan. Urgensi kolaborasi dalam
pembangunan sebuah kota menurutnya
adalah peningkatan efektivitas memban-
gun sinergi untuk perbaikan kota dan ke-
hidupan masyarakat perkotaan.
8 8 Dengan peliknya persoalan yang dihada-
pi Ibu Kota, menurut Nirwono, Jakarta ha-
rus dibangun dengan semangat kolabora-
si. Meski demikian, Nirwono mengingatkan
salah satu keberhasilan kolaborasi adalah
bagaimana mensinergikan komunitas, ter-
utama berbasis masyarakat kelas menen-
gah sebagai penggerak kegiatan, aka-
demisi dan profesional serta pemerintah
pusat. “Gubernur harus mendapat dukun-
gan penuh dari kelompok-kolompok terse-