Page 4 - Mediajaya Edisi 12 Tahun 2020
P. 4
Jendela
Kolaborasi Untuk
Jakarta
akarta kota kolaborasi. Ungkapan itu bukan seke- PELINDUNG
Jdar isapan jempol belaka. Melalui Jakarta Devel- Gubernur Provinsi
opment Collaboration Network (JDCN), Pemprov DKI Jakarta
DKI Jakarta telah berkolaborasi dengan pelbagai PEMBINA
institusi maupun organisasi. Tujuannya untuk men- Sekretaris Daerah Provinsi
jadikan Jakarta sebagai kota berkelanjutan, modern, DKI Jakarta.
sejahtera, dan tangguh demi kebahagiaan warganya. Asisten Pemerintahan
Setidaknya dalam tiga tahun terakhir ini, Guber- Sekda Provinsi DKI Jakarta
nur Anies Baswedan telah menggandeng ratusan ko-
laborator untuk berpartisipasi membangun Jakarta PENGARAH
dalam berbagai bidang. Mulai bidang transportasi, Kepala Dinas Komunikasi
penataan pemukiman, hingga penanganan bencana seperti banjir. Informatika dan Statistik
Termasuk juga dalam penanganan pendemi COVID-19, Pemprov DKI Jakar- Provinsi DKI Jakarta
ta, menggagas Kolaborasi Sosial Berskala Besar (KSBB) untuk mengajak para PENANGGUNG JAWAB
koloborator, baik itu perorangan, lembaga maupun badan usaha milik daerah Kepala Bidang Komunikasi
untuk berpartisipasi membantu masyarakat yang terdampak COVID-19. Publik
Belakangan Pemprov DKI Jakarta menggelar JDCN Forum 2020. Melalui
kegiatan bertajuk, Collaboration Redefining Our Future ini Pemprov DKI Ja- PEMIMPIN REDAKSI
karta memberikan ruang bagi warga Jakarta, untuk berbagi ide, gagasan, dan Kepala Seksi Pengelolaan
pengetahuan dalam membangun masa depan Jakarta yang lebih baik.* Media Komunikasi Publik
WAKIL PEMIMPIN
REDAKSI
Evi Yulianti
REDAKTUR PELAKSANA
Dari Warga Bambang Widodo
REDAKTUR
Bagaimana Protokol Kesehatan Resepsi Pernikahan Nanik I
Irawan P
Yth Pemprov DKI Jakarta EDITOR FOTO
Andik F.
Assalamualaikum wr. wb Devina Ivo
REPORTER
Saya mendengar sekarang ini sudah diperbolehkan untuk menyelenggarakan Ari Muslim
resepsi pernikahan. Saya ingin menanyakan protokol kesehatan untuk acara Hans AS
resepsi pernikahan seperti apa? Fenny B
T. Aifan
Fajar Haryadi Dr. Rosma
Fenti
Pasar Rebo Jakarta Timur
Difa Restiasari
Jawab FOTOGRAFER
Yth.Fajar Haryadi Safran Hasibuan
Widhiyanto W
Ada sejumlah ketentuan protokol kesehatan acara resepsi pernikahan. Dian- TIM KREATIF
taranya kapasitas hanya diperbolehkan 25 persen, jarak antar kursi minimal Tommy Kusuma R
1,5 meter, tidak ada prasmanan, makan dan minum dilayani petugas, tamu Fandy Adam
hanya bernamaste dan duduk ditempat yang sudah disediakan. Selain itu Anggia Anggun
dilarang membawa anak usia dibawah 9 tahun dan di atas 60 tahun, tidak Chaidar Izet
Asep Setiadi
disarankan pemberian amplop langsung dan data tamu tercatat lengkap.
SEKRETARIAT
Salam Jose Rizal
Tim Redaksi